menu
Close
Headline
ATLET DKI WAHYUDI PUTRA PECAHKAN REKOR PON 31 TAHUN LARI 1500 METER
Wahyudi Putra, atlet DKI Jakarta, memecahkan rekor PON lari 1500 meter dengan waktu 3:50,20 detik, meraih medali emas di PON XXI Aceh-Sumut 2024.
Selengkapnya
DKI JAKARTA DAN JAWA TIMUR DOMINASI HARI PERTAMA PERLOMBAAN RENANG PON XXI
MEDAN- Perenang-perenang DKI Jakarta dan Jawa Timur tampil dominan di hari pertama perlombaan renang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara. DKI Jakarta berhasil meraih 3 medali emas dan 5 medali perunggu. Sedang Jawa Timur mendulang 2 emas, 2 perak, dan 2 perunggu.
Selengkapnya
ATLET SUMUT HARDODI SIHOMBING PERSEMBAHKAN EMAS LEMPAR CAKRAM UNTUK MENDIANG IBUNYA
Hardodi Sihombing memenangkan medali emas dalam final lempar cakram putra PON XXI 2024 dengan jarak lemparan terjauh 49,09 meter, mengalahkan Roni Sisko dan Arnoldus Gawai.
Selengkapnya
KETUM PSSI NILAI SEPAK BOLA PUTRI PON XXI SEBAGAI AJANG MEMBANGUN KOMPETISI SEHAT
DELI SERDANG - Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir menilai ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI khususnya pertandingan sepak bola sebagai ajang untuk membangun kompetisi yang sehat dengan fasilitas yang memadai.
Selengkapnya
TEKUK DKI JAKARTA 3-0, JABAR RAIH EMAS SEPAK BOLA PUTRI
DELI SERDANG - Jawa Barat (Jabar) mencatatkan sejarah baru dalam cabor sepak bola putri Pekan Olahraga Nasional (PON). Mereka berhasil meraih medali emas di PON XXI Aceh-Sumut 2024.
Selengkapnya
TIGA KALI KAWINKAN MEDALI EMAS, BALI JUARA UMUM KRIKET PON XXI
DELI SERDANG- Untuk ketiga kalinya kontingen Bali mengawinkan medali emas kriket Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI. Kali ini kontingen Pulau Dewata mengawinkan medali emas kategori last man stand.
Selengkapnya
MEDALI EMAS KESEPULUH JAWA TIMUR DI BALAP SEPEDA PON XXI
SERDANG BEGADAI- Jawa Timur berhasil meraih medali emas kesepuluhnya di balap sepeda Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara. Medali emas kesepuluh dari balap sepeda itu dipersembahkan Muhammad Syelhan Nurrahmat.
Selengkapnya
PAPUA PEGUNUNGAN SABET PERUNGGU SEPAK BOLA PUTRI
DELI SERDANG - Tim sepak bola putri Papua Pegunungan berhasil menyabet medali perunggu PON XXI Aceh-Sumut 2024. Mereka menang tipis 1-0 atas Bangka Belitung dalam laga perebutan medali perunggu di Stadion Mini Pancing, Deli Serdang, Sabtu (14/9/2024).
Selengkapnya
ZOHRI INGIN BERTEMU MARDI LESTARI
DELI SERDANG- Di Sumatera Utara terlahir mantan pelari tercepat Asia, Mardi Lestari. Dan Sumatera Utara saat ini merupakan salah satu tuan rumah Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI. Dua fakta itu menjadi perhatian tersendiri bagi para pelari yang berlaga di PON XXI. Lalu Muhammad Zohri misalnya.
Selengkapnya
First Previous 5 6 7 8 9 Next Last